Selamat Idul Fitri 1432 H

Mohon Maaf Lahir dan Batin. Selamat Idul Fitri, Kawan...

- YauNi.4ever

Pesan •"̮• ♈ǎυ иȋ •"̮•

Thursday, March 18, 2010

Balik Ke Postingan Lawas

Blog berbeda dengan media cetak. Kalau di media cetak, sekali dibuat kita tidak bisa merevisinya. Di blog, kita boleh mengganti di lain waktu. Itu enaknya, Nggak enaknya, bisa saja tulisan yang kita edit ternyata justru salah atau terhapus. Kita kudu balik lagi ke postingan lawas.

Kalau kamu blogging-nya pakai WordPress nggak perlu pusing. Lakukan saja langkah ini:
  1. Buka blog kamu, lalu login sebagai Administrator.
  2. Pilih menu Posts atau Pages.
  3. Cari posting yang ingin dikembalikan isinya. Kamu bisa memilih link edit di bawah judul halaman.
  4. Gulung halaman ke paling bawah di bagian Post Revisions. Di sana ditampilkan informasi tentang kapan saja kita melakukan revisi pada postingan kita sekaligus menampilkan kembali isi posting pada saat revisi tersebut. Pilih waktu edit di waktu postingan mana yang ingin kamu kembalikan. Begitu diklik kamu bisa melihat preview-nya untuk memastikan versi yang akan dikembalikan benar.
  5. Klik "Restore" kalau sudah yakin.





Note.
Thanks for reading! Suka dengan artikel ini? Kamu bebas menyebarluaskan, mau menggunakan sharing is sexy tool. Atau kamu mau co-pas, gunakan kode yang ada didalam text area sebagai sumber/link back artikel ini. Gunakan Etika!!

0 comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar sebagai respon atau untuk bertanya.
Jangan SPAM ya, No SARA, No P0RNo!
Mohon tidak meninggalkan link di dalam comments.
Komentar berisi LINK & tidak sesuai judul akan segera dihapus!

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Template by Premium Blogger Themes | Modified and Enhanced by YauNi
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...