Selamat Idul Fitri 1432 H

Mohon Maaf Lahir dan Batin. Selamat Idul Fitri, Kawan...

- YauNi.4ever

Pesan •"̮• ♈ǎυ иȋ •"̮•

Tuesday, September 16, 2008

Mengatur Menu Shutdown pada Layar Login

Pada login manager, anda dapat mengatur tampilan dan akses menu Shutdown. Misalnya ingin menambahkan opsi booting yang ada pada LILO atau hanya sekedar mengatur hak shutdown itu sendiri.

1. tekan Menu lalu pilih System, Configuration, KDE, System, Login Manager.

2. setelah itu masukkan password Administrator atau password root untuk dapat mengakses Login Manager.

3. setelah itu maka akan terbuka layar Login Manager. Pilih tab Shutdown.

4. dalam bagian Allow Shutdown, tentukan siapa saja yang boleh langsung mematikan computer baik secara langsung (local) maupun secara remote melalui layar login.

5. lalu pada bagian LILO, anda dapat meletakkan daftar booting yang ada pada LILO pada saat proses Restart dilakukan ketika Login.

6. setelah itu tekan tombol OK.

0 comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar sebagai respon atau untuk bertanya.
Jangan SPAM ya, No SARA, No P0RNo!
Mohon tidak meninggalkan link di dalam comments.
Komentar berisi LINK & tidak sesuai judul akan segera dihapus!

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Template by Premium Blogger Themes | Modified and Enhanced by YauNi
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...