Selamat Idul Fitri 1432 H

Mohon Maaf Lahir dan Batin. Selamat Idul Fitri, Kawan...

- YauNi.4ever

Pesan •"̮• ♈ǎυ иȋ •"̮•

Wednesday, August 13, 2008

Setting Monitor pada XP

Untuk user Windows XP yang ingin mengubah setting monitor bisa dilakukan dengan cara yang cukup mudah dan sederhana. Pengubahan setting monitor tersebut hanya dilakukan dengan 10 langkah sederhana seperti dibawah ini.

1. log on Windows bila anda belum melakukan log-on.

2. pada start menu, klik Control Panel. Maka akan ditampilkan jendela Control Panel.

3. klik icon Appearance And Themes. Perhatikan jendela Appearance And Themes yang sudah terbuka.

4. klik task Change The Screen Resolusion. Maka dialog box Display Properties akan ditampilkan dengan Settings tab sebagai pilhan defaultnya.

5. geserlah tombol slider pada screen resolution, tekan dan tahan tombol mouse, kemudian drag tombol slider tersebut kearah kanan untuk mengubah nilainya menjadi maksimal. Pengubahan ini akan langsung direfleksikan pada preview screen.

6. klik Apply. Maka resolusi screen akan berubah. Kemudian dialog box monitor Setting akan ditampilkan, dan akan mengidentifikasikan perubahan seperti yang diinginkan. Anda mempunyai waktu 15 untuk mengambil keputusan tersebut. Bila anda mengklik Yes, maka resolusi tersebut akan di pertahankan, bila anda klik No atau tidak mengklik tombol apapun, maka resolusi akan dikembalikan pada setting sebelumnya.

7. klik yes. Maka dialog box tersebut akan ditutup, dan screen anda akan digunakan dengan resolusi yang maksimal.

8. di dalam dialog box Display Properties, pindahkan slider Screen Resolusion ke arah kiri bila ingin menggunakan resolusi yang minimum. Sama seperti di atas, perubahan tersebut langsung direfleksikan pada review screen.

9. klik OK, bila anda menginginkan perubahan tersebut tersimpan, klik Yes di dalam dialog box Monitor Settings untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

10. bila dibutuhkan kembali perubahan2 selanjutnya, anda bisa mengulangi seperti langkah2 di atas.

0 comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar sebagai respon atau untuk bertanya.
Jangan SPAM ya, No SARA, No P0RNo!
Mohon tidak meninggalkan link di dalam comments.
Komentar berisi LINK & tidak sesuai judul akan segera dihapus!

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Template by Premium Blogger Themes | Modified and Enhanced by YauNi
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...